Pengertian dan Tujuan NPK (Nomor Pendidik Kemenag) - Banyak guru-guru yang di bawah naungan kemenag tidak mengetahui NPK atau kepanjangan dari Nomor Pendidik Kemenag. Kami mencoba mencari informasi mengenai NPK tersebut. Pada aplikasi SIMPATIKA nanti akan update NPK pada setiap guru-guru yang terdaftar di SIMPATIKA. Namun yang jadi pertanyaan apa itu NPK ? dan apa Tujuan NPK ?
Mari kita simak ulasan yang kami kutip dari Info Seputar Pendidikan :
APA NPK & TUJUANNYA
- Kode Identitas khusus Pendidik di Satminkal Kemenag
- Fungsi untuk mendukung program pengembangan mutu pendidik khususnya satminkal Kemenag
- Untuk pengendalian dan monitoring dinamisasi data pendidik satminkal Kemenag\
- Menggunakan format numerik 13 digit yang unik
NPK & SERTIFIKASI
- NPK diajukan sebagai syarat bagi calon peserta sertifikasi guru HANYA asal satminkal Kemenag mulai periode mulai 2016
- Pengelolaan sertifikasi Kemenag menggunakan aplikasi mandiri (simpatika) basis NPK yang terintegrasi dengan Aplikasi Kemdikbud (ap2sg dan asg)
- NPK bisa menjadi salah satu syarat ajuan NUPTK baru ke Kemdikbud(opsional)
- NPK & NRG sebagai basis data sertifikasi lanjutan dan aneka tunjangan pendidik di Kemenag.
TATA KELOLA NPK
- Semua pendidik status PNS otomatis diterbitkan NPK
- Semua pendidik pemilik NUPTK otomatis diterbitkan NPK
- Semua pendidik TMT =< 2005 otomatis diterbitkan NPK
- Semua pendidik TMT > 2005 berlaku syarat sbb:
- · Kualifikasi pendidikan minimal D4/S1
- · Minimal 2 tahun aktif sebagai pendidik tetap di satminkal Kemenag
- · Memiliki riwayat mengajar dalam 4 semester berurutan dalam 2 tahun terakhir.
- · Telah memiliki sertifikasi guru (opsional)
Begitulah kira-kira mengenai Pengertian dan Tujuan NPK (Nomor Pendidik Kemenag) . Untuk selebihnya kita tunggu Informasi selanjutnya dari Web SIMPATIKA.
Semoga postingan kami kali in dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi anda semuanya. Sekian dulu dari kami, jangan lupa untuk Like Fans Page Facebook RUMAH MADRASAH untuk update artikel setiap harinya, Share kepada teman-teman anda jika ini berguna bagi semuanya, dan berikan komentar membangun bagi Kami. Terimakasih
Semoga postingan kami kali in dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi anda semuanya. Sekian dulu dari kami, jangan lupa untuk Like Fans Page Facebook RUMAH MADRASAH untuk update artikel setiap harinya, Share kepada teman-teman anda jika ini berguna bagi semuanya, dan berikan komentar membangun bagi Kami. Terimakasih
Salam Rumah Madrasah
Baca Juga :
Baca Juga :